Menindaklanjuti hasil monitoring dan evaluasi penerima bidikmisi, kami sampaikan keputusan penetapan dan penggantian penerima Bidikmisi on going Pebruari – Juli 2019.

http://bit.ly/SKPenetapandanPenggantianOnGoing

http://bit.ly/SKPenggantianOnGoing

Pencairan bantuan biaya hidup sudah kami proses pencairannya dan dapat lihat pada rekening masing-masing atau di pantau melalui sipbesar.ristekdikti.go.id

Penerima pengganti juga menyerahkan kontrak dan dilampirkan khs smt terakhir. 

Bagi mahasiswa pengganti yang terlanjur melakukan pembayaran UKT dapat melakukan penarikan UKT dengan persyaratan:

  1. Mengisi form penarikan UKT
  2. Fotocopy SK Pengganti Bidikmisi
  3. Fotocopy bukti pembayaran UKT
  4. Fotocopy buku rekening atas nama yang bersangkutan.

Berkas rangkap 4 dikumpulkan ke Front Office Bagian Kesejahteraan Mahasiswa dan Administrasi Alumni, Biro Kemahasiswaan dan Alumni UNS.

Disesuaikan dengan jadwal masing-masing fakultas, sebagai berikut :

  1. Jumat, 21 Juni 2019 untuk fakultas FMIPA dan FP
  2. Senin, 24 Juni 2019 untuk fakultas FK, FH, FEB dan FISIP
  3. Selasa, 25 Juni 2019 untuk fakultas FIB, FT, FSRD dan FKOR
  4. Rabu, kamis 26-27 Juni 2019 Untuk FKIP
    Dikumpulkan pada jam kerja.

Sumber Informasi : Biro Kemahasiswaan dan Alumni UNS
.
.
Powered Komadiksi:
Berprestasi, Mengabdi Untuk Nege

➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖
Line: @zzs4007x @cnb1076x
IG: @komadiksiuns
FB: Komadiksi Smart UNS
Website: komadiksismart.uns.ac.id
Youtube : Komadiksi SMART UNS

By admin

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *