Bantuan Biaya Hidup Sementara, Penggantian Transport,Pencairan Biaya Hidup Bidikmisi & Penarikan UKT

[[Bantuan Biaya Hidup Sementara, Penggantian Transport,Pencairan Biaya Hidup Bidikmisi & Penarikan UKT]]


Kami sampaikan bahwa bantuan biaya hidup mahasiswa Bidikmisi Angkatan 2019 sejumlah 1.571 mahasiswa telah cair 6 bulan/1 semester sebesar Rp. 4.200.000,- (Semester Agustus 2019 – Januari 2020) atau Rp. 700.000,- per bulan. Bantuan biaya hidup merupakan biaya pendukung kelancaran proses pendidikan di perguruan tinggi diberikan per bulan dan dibayarkan 6 bulan sekali.  Mahasiswa bisa mengambil biaya hidup sampai dengan Desember 2019 (September, Oktober, Nopember dan Desember) dan pencairan biaya hidup bulan berikutnya diusahakan diawal bulan.


Bagi mahasiswa yang belum mengambil buku tabungan dan ATM dapat dilayani di Bank BRI Cabang Slamet Riyadi depan Sriwedari pada hari dan jam kerja. 


Bantuan biaya hidup sementara dan penggantian transport bagi mahasiswa berasal dari luar Propinsi Jawa Tengah berdasarkan dengan bukti tiket yang ada, Proses transfer ke rekening masing-masing penerima.

Daftar bantuan biaya hidup sementara dan penggantian transport dari luar Proponsi Jawa Tengah : http://bit.ly/PenggantianTransportdanBiayaHidupBM

Penarikan UKT Bidikmisi Angkatan 2019 dalam proses verifikasi. Dana penarikan UKT akan ditransfer ke rekening masing-masing penerima sesuai dengan fotocopy buku rekening yang telah diajukan dalam berkas penarikan UKT.

HATI-HATI TERHADAP SEGALA BENTUK PENIPUAN

Sumber informasi: 
https://sibea.mawa.uns.ac.id/index.php?modul=detail_berita&id=280

Powered Komadiksi:
Berprestasi, Mengabdi Untuk Negeri
#KomadiksiSmartUNS2019
➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖
Line: @zzs4007x @cnb1076x
IG: @komadiksiuns
FB: Komadiksi Smart UNS
Website: komadiksismart.uns.ac.id
Youtube : Komadiksi SMART UNS

Categories:

No Responses

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Recent Posts
KALENDER KEGIATAN
April 2025
M T W T F S S
 123456
78910111213
14151617181920
21222324252627
282930  
Slot Qris https://rsud.garutkab.go.id/pram/ https://rsud.garutkab.go.id/auth/ LK21