PRESS RELEASE KOMADIKSI MENGAJAR 2020

Tanggal 04 Oktober – 01 November 2020 telah terlaksana serangkaian acara dari Komadiksi Mengajar 2020 yang terdiri dari GO, Evaluasi, dan GC. Kegiatan ini dilakukan secara online melalui platform Zoom yang diikuti oleh seluruh volunteer kegiatan Komadiksi Mengajar.
.
Pada Minggu, 04 Oktober 2020 terlaksana GO dan Bimbingan Mengajar sebagai pembuka serangkaian acara Komadiksi Mengajar 2020 serta untuk menjelaskan teknis mengajar dan dokumentasi.
.
Pada Sabtu, 17 Oktober 2020 terlaksana Evaluasi 1 yang diikuti oleh seluruh volunteer kegiatan Komadiksi Mengajar untuk dapat berdiskusi serta menyampaikan kendala-kendala selama mengajar serta mencari solusi secara bersama.
.
Pada Minggu, 01 November 2020 dilaksanakan Evaluasi 2 sekaligus GC Komadiksi Mengajar. Evaluasi 2 dilaksanakan guna menyampaikan membangun komunikasi antar volunteer dan panitia dengan mendiskusikan tentang kendala mengajar dan mencari solusi untuk dapat dijadikan pengalaman. GC dilaksanakan sebagai penutup serangkaian acara Komadiksi Mengajar 2020 dengan saling sharing pengalaman dan memberikan e-sertifikat. GC Komadiksi Mengajar 2020 ditutup oleh Bapak Tomy Pratomo selaku Kepala Biro Kemahasiswaan dan Alumni.
.
Melalui kegiatan ini, diharapkan para volunteer dapat belajar melalui pengalaman masing-masing saat mengajar dan panitia dapat menambah wawasan mengenai kendala-kendala tersebut agar dikemudian hari mampu mengajar dengan lebih baik.

Powered Komadiksi:
Berprestasi, Mengabdi Untuk Negeri
#KomadiksiSmartUNS2020
#KabinetTRISAKA
➖➖➖➖➖➖➖➖➖➖
FB: Komadiksi Smart UNS
IG: @komadiksiuns
Line: @zzs4007x
Website: komadiksismart.uns.ac.id
Youtube : Komadiksi SMART UNS

Categories:

No Responses

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Recent Posts
KALENDER KEGIATAN
April 2025
M T W T F S S
 123456
78910111213
14151617181920
21222324252627
282930  
Slot Qris https://rsud.garutkab.go.id/pram/ https://rsud.garutkab.go.id/auth/ LK21